Penyair, ahli filsafat dan pelukis berdarah libanon ini lahir tanggal 6 januari 1883 di kota bsherri, libanon. Ketika berusia dua belas tahun ia diajak ibunya tinggal di boston, amerika serikat, namun tiga tahun kemudian beliau kembali ke tanah kelahiranya guna memperdalam pengetahuan bahasa arab. Sepeninggal ibunya, beliau memperoleh bantuan dari kakak perempuanya untuk belajar melukis dan mengarang. Selanjutnya beliau pindah ke paris untuk memperdalam pengetahuannya.tentang kesenian. Pada akhirnya beliau menetap di new york city, meninggal tanggal 10 april 1931 dan dimakamkan di kota kelahiranya bsherri. Lukisan-lukisanya banyak dipamerkan di kota-kota besar eropa dan amerika serikat. (sumber : sang nabi , khalil gibran; diterjemahkan oleh sri kusdyantinah, penerbit pustaka jaya,2002.) salah satu sajaknya.... Namun, ketika ia menuruni bukit, perasaan sedih mencekam diri Dan ia hanya berpikir dalam hati: Betapa aku dapat meninggalkan tempat ini Dengan kedamaian ...